Hidup cuma mampir minum.
Hidup cuma mampir ngopi.
Diwarung kopi semua orang datang dan pergi
Diwarung kopi, orang bisa tampak menjadi lebih lega, santai dan gembira.
Diwarung kopi tidak sedikit manusia yang menciptakan surga kecil barang sesaat untuk dirinya.
lewat sebuah kejadian yang tak terduga. suatu ketika, aku mulai memasuki duniamu. dunia yang entah hitam atau putih, nyatanya, ini abu abu.belum terlalu jelas untukku, dalam sebuah seduhan kopi pertamamu, kau memaknai kehadiranku, pun aku terhadapmu. memaknai kehadiranmu.
pertemuan-pertemuan itu terjadi di warung kopi, apa yang telah terjadi disana memunculkan kebahagiaan dan kenyamanan. memberikan surga dihatiku pun kamu.
untukku pun kamu
penikmat kopi
Padang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
PENDAPAT LO ?